Ethanol (C2H5OH)
Pembuatan Ethanol meliputi proses fermentasi bahan baku molasses yang merupakan hasil samping pabrik gula menjadi mash yang kemudian didestilasi vacum menjadi ethanol
Ethanol berkualitas super prima dengan kemurnian 96,5% bv yang dapat digunakan untuk:
- Industri minuman, kosmetik, parfum, dan rokok
- Industri farmasi, jamu dan rumah sakit
- Melarutkan lemak, resin, oli, dan hydrocarbon
- Bahan baku untuk Acetaldehyde, Acetic Acid, Ethyl Acetate, dan Ethylene.
PT INDO ACIDATAMA Tbk merupakan penghasil ethanol terbesar di Indonesia